Posts

Showing posts from June, 2020

Administrasi dan Inventarisasi Laboratorium IPA

Administrasi dan Inventarisasi Laboratorium IPA   Administrasi merupakan suatu proses pencatatan atau inventarisasi fasilitas &  aktifitas laboratorium, supaya semua fasilitas dan aktifitas laboratorium dapat  terorganisir dengan sistematis. Komponen laboratorium yang perlu dilakukan  administrasi meliputi:  1. Bangunan/Ruangan laboratorium   2. Fasilitas umum laboratorium   3. Peralatan dan bahan   4. Ketenagaan laboratorium   5. Kegiatan laboratorium   Administrasi ini selanjutnya akan dilakukan menggunakan format administrasi tiap  komponen meliputi:  Format A: Data ruangan laboratorium   Format B1: Kartu barang  Format B2: Daftar barang   Format B3: Daftar penerimaan / pengeluaran barang   Format B4: Daftar usulan/ permintaan barang   Format C1: Kartu alat   Format C2: Daftar alat   Format C3: Daftar penerimaan / pengeluaran alat   Format C4: Daftar usulan / permintaan alat  Format C5 : Daftar usulan / permintaan alat dari acara praktikum   Format C6:  Daftar usulan / permintaa

PEMBUATAN SOP ALAT LABORATORIUM IPA

Image
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) KACA PEMBESAR/LUP Kaca Pembesar/Lup merupakan salah satu alat optik yang terdapat pada laboratorium IPA. kaca pembesar terdiri dari sebuah lensa cembung yang akan membentuk bayangan maya yang diperbesar dari sebuah benda yang diletakkan di antara titik fokus (f) dengan pusat lensa. Benda dapat diamati dengan Lup dalam dua keadaan: 1. Mata berakomodasi maksimum 2. Mata berakomodasi tidak maksimum Tujuan pembuatan SOP pada Laboratorium IPA di Sekolah adalah untuk menjelaskan perincian atau standar yang tetap mengenai aktivitas pekerjaan yang berulang-ulang yang diselenggarakan di dalam Lab.  SOP yang baik adalah SOP yang mampu menjadikan arus kerja yang lebih baik, menjadi panduan bagi siswa dan siswi selama praktikum, penghematan biaya, memudahkan pengawasan, serta mengakibatkan koordinasi yang baik antara bagian-bagian yang berlainan dalam sekolahan. Selain itu, SOP juga berfungsi untuk: 1. Memperlancar proses praktikum di dalam Lab 2. Sebagai dasar h

CONTOH SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X SEMESTER 2

CONTOH SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X SEMESTER 2 KURIKULUM 2013   1. Dibawah adalah ciri-ciri dari plantae kecuali.. .. A. Eukariotik B. Prokariotik C. Berfotosintesis D. memiliki dinding sel E. Multiseluler 2. Apa yang dimaksud dengan Thallophyta? A. Tumbuhan berkormus B. Tumbuhan berkayu C. Tumbuhan bertunas D. Tumbuhan bertalus E. Tumbuhan berakar 3. Sel kelamin jantan pada lumut dihasilkan oleh…. A. Arkegonium B. Anteridium C. Heterodium D. Homodium E. Sperodium 4. Kelompok tumbuhan Bryophyta, merupakan salah satu kelompok tumbuhan yang mengalami metagenesis. Fase penghasil spora pada kelompok Bryophyta disebut dengan............. A. Sporofit B. Gametofit C. Sporangium D. Ovarium E. Oogenesis 5. Spora pada tumbuhan paku jika jatuh ke tempat lembab maka akan dapat tumbuh menjadi......... A. Protalium B. Protonema C. Sporogonium D. Gametofit E. Metagenesis 6. Perhatikan ciri-ciri