Posts

Showing posts with the label latihan soal

Soal UK IPA Bab Sistem Tata Surya Kelas 7

1.         Urutan lapisan Matahari dari inti hingga lapisan terluar adalah........ A.      Inti Matahari, fotosfer, kromosfer, Korona B.      Inti Matahari, kromosfer, fotosfer, korona C.      Inti Matahari, korona, fotosfer, kromosfer D.      Inti Matahari, kromosfer, korona, fotosfer 2.         Kumpulan benda-benda langit dengan Matahari sebagai pusatnya dan berbagai benda ruang angkasa yang mengelilinginya disebut …                A.      Planet                B.      Tata Surya                C.      Bima sakti                D.      Milky way 3.         Lapisan matahari yang terlihat seperti mahkota berwarna keabu-abuan saat gerhana Matahari total adalah....... A.      Inti Matahari B.      Fotosfer C.      Kromosfer D.      Korona 4.         Planet yang memiliki keadaan hampir mirip dengan Bumi, mempunyai lapisan atmosfer tipis, dan memiliki dua satelit, yaitu demos dan fobos adalah.......... A.      Merkurius B.      Uranus C.      Jupiter D

Soal HOTS BIOLOGI Bab Ekosistem

1. Yang merupakan penentu utama dalam pertumbuhan populasi adalah … A. Mortalitas dan potensi biotik B. Sebaran umum dan natalitas C. Natalitas dan densitas D. Densitas dan potensi biotik E. Natalitas dan mortalitas 2 . Hubungan yang terjadi seperti pada beruang yang memangsa ikan salmon sebagai makanannya disebut hubungan … A. Memangsa B. Predasi C. Komensalisme D. Netral E. Parasitisme 3 . Diantara makhluk hidup berikut ini yang termasuk komponen detritivor adalah … A. Bakteri dan jamur B. Manusia C. Tumbuhan hijau D. Cacing tanah dan luing E. Ikan 4 . Dalam suatu komunitas terdapat rumput teki dan rumput gajah. Jika rumput teki menghalangi tumbuhnya rumput gajah karena tumbuhan ini menghasilkan zat yang bersifat toksik. Disebut apakah interaksi tersebut… A. Anabiosa B. Alelopati C. Interaksi antar komunitas D. Interaksi antar komponen biotik dan abiotik E. Intreaksi antar organisme 5 . katak disimpan pada suhu 30oC dan dihitung jumlah