BESARAN DAN PENGUKURAN
A. BESARAN Besaran adalah semua gejala alam yang dapat diukur. misalnya panjang, waktu, volume, dan massa. panjang dapat diukur dengan menggunakan penggaris, waktu diukur dengan menggunakan arloji atau stowatch, dan massa dapat diukur dengan menggunakan neraca. Besaran memiliki nilai yang dinyakatan dengan angka diikuti dengan satuan. misalnya, Dian pergi ke sekolah dengan berjalan kaki dan menempuh jarak 400 meter. jarak menunjukkan besaran panjang, 400 menunjukkan nilai besaran dan meter menunjukan satuan besaran panjang. contoh lain, Doni membeli bensin 5 Liter. Bensin 5 Liter menunjukkan besaran volume. 5 menunjukkan Nilai Besaran dan Liter menunjukkan Satuan 1. Besaran Pokok Besaran pokok adalah besaran yang satuannya telah ditetapkan terlebih dahulu dan tidak diturunkan dari besaran lain. Ada 7 macam Besaran Pokok, yaitu: No. Nama Besaran Satuan Singkatan 1. Panjang Meter m 2. Mass